Tugas akhir yang disingkat dengan TGA adalah suatu kegiatan untuk menghasilkan suatu karya ilmiah yang diwajibkan bagi mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe. Penyusunan tugas akhir ini merupakan salah satu syarat yang harus ditempuh mahasiswa dalam upaya memperoleh gelar S.S.T. bagi mahasiswa D-IV.dan gelar A.Md. bagi mahasiswa D-III di Politeknik Negeri Lhokseumawe. Penulisan tugas akhir ini untuk menunjukkan kemampuan mahasiswa menyusun hasil pikiran secara sistematis, logis, kritis, terpadu, dan mengikuti kaidah-kaidah ilmiah.
Informasi kegiatan Tugas Akhir dapat di download pada link di bawah ini:
1. Daftar Pembimbing TGA TA 2022-2023
2. Pedoman penulisan proposal tugas akhir
2. Cover TGA
3. Pedoman penulisan laporan tugas akhir
Surat Undangan